Din Sarankan Bunga Setoran Haji Diberikan ke Calhaj. Ketua Dewan Pertimbangan Majelis Ulama Indonesia (MUI) Din Syamsuddin

Din Sarankan Bunga Setoran Haji Diberikan ke Calhaj

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Dewan Pertimbangan Majelis Ulama Indonesia (MUI) Din Syamsuddin menyarankan agar nisbah atau bunga dari setoran calon jamaah haji (calhaj) yang disimpan di bank konvensional minimal satu tahun ini diberikan kepada pemiliknya. Saran tersebut disampaikan mengingat masa pandemi yang telah melumpuhkan perekonomian sehingga hampir semua orang membutuhkan banyak uang untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari mereka. "Mereka sangat membutuhkannya, apalagi di...

Pengamat: Pembatalan Haji Jangan Dibawa ke Ranah Politik. Foto udara saat jamaah haji dari berbagai negara  memadati Jabal Rahmah saat berwukuf di Padang Arafah, Makkah, Arab Saudi, Sabtu (10/8). Sekitar 2 juta jamaah haji dari berbagai negara  berwukuf di tempat ini sebagai salah satu syarat sah berhaji.

Pengamat: Pembatalan Haji Jangan Dibawa ke Ranah Politik

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Keputusan pembatalan ibadah haji 2020 oleh pemerintah melalui Kementerian Agama (Kemenag) masih menyisakan polemik. Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI, khusus Komisi VIII meradang karena merasa tidak dilibatkan dalam pembatalan ibadah haji 2020 tersebut. Karena sebagai mitra kerja, Kemenag wajib melibatkan DPR RI dalam segala keputusan mengenai pelaksanaan ibadah haji. Namun, Pengamat Haji dan Umroh Mahfud Djunaedi menegaskan harusnya persoalan...