#pemeriksaan-fungsi-hati
Selasa , 17 May 2022, 18:46 WIB
Pakar Sarankan Kapan Anak Harus Periksa Fungsi Organ Hati
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penyebab penyakit hepatitis akut misterius masih menjadi momok anak-anak di seluruh dunia dan bisa menginfeksi kelompok usia tersebut. Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) mengungkap ada beberapa...
Senin , 16 May 2022, 22:37 WIB
Depok Siagakan Puskesmas Hadapi Penyakit Hepatitis Akut
REPUBLIKA.CO.ID, DEPOK -- Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Depok Jawa Barat menyatakan kesiapannya untuk memberikan layanan kesehatan dalam menangani kasus hepatitis sesuai dengan Standar Operasional Prosedur (SOP), kemampuan, dan kewenangan. Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Depok Mary Liziawati mengaku sudah melakukan sosialisasi kepada seluruh pelayanan kesehatan."Insya Allah semuanya siap untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap kasus hepatitis," katanya, Senin (16/5/2022).Mary mengatakan jika...