Advertisement
#pemerintah-cabut-sertifikat-pagar-laut
Kamis , 23 Jan 2025, 13:22 WIB
Menteri Trenggono: Pagar Laut Tangerang Ganggu Objek Vital Nasional
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA–Menteri Kelautan dan Perikanan (KKP) Sakti Wahyu Trenggono mengungkapkan bahwa pagar laut mempunyai dampak negatif kepada ekosistem laut dan objek vital negara. Hal tersebut ia sampaikan di hadapan...
Kamis , 23 Jan 2025, 12:48 WIB
DPR Serahkan ke KKP Pelaku Pemasangan Pagar Laut di Tangerang
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad mengatakan, pihaknya menyerahkan ke Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) untuk menyelidiki pelaku pemasangan pagar laut di perairan Tangerang, Banten. Sebagian pagar laut sepanjang 30,16 kilometer (km) tersebut saat ini sudah dirobohkan TNI AL. "Soal itu saya belum dapat info. Akan tetapi, kami akan serahkan kepada pihak KKP tentunya, yang tupoksi (tugas,...