#pemilihan-komisi-dpr
Jumat , 17 Oct 2014, 08:15 WIB
Pemilihan Pimpinan Komisi, Ruhut: Kami Empat Besar, Masa Tak Dapat
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Juru bicara DPP Partai Demokrat Ruhut Poltak Sitompul mengatakan, partainya tidak mau ngotot mendapat posisi pimpinan. Namun dia yakin perolehan kursi Demokrat di DPR akan membuat Demokrat mendapatkan sejumlah...
Jumat , 17 Oct 2014, 08:08 WIB
Kali Ini Demokrat Mengaku Ingin Sepaket dengan KMP
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA–Partai Demokrat menegaskan akan membentuk dengan Koalisi Merah Putih (KMP) dalam merebut kursi pimpinan komisi dan alat kelengkapan dewan di DPR. "Tetap di KMP," kata Ketua Harian Partai Demokrat, Syariefuddin Hasan kepada wartawan di Kompleks Parlemen Senayan, Kamis (16/10). Syarief tidak berkomentar banyak saat ditanya soal tuntutan Koalisi Indonesia Hebat (KIH) agar pemilihan pimpinan berlangsung secara musyawarah mufakat. Dia beralasan mekanisme...
Jumat , 17 Oct 2014, 00:10 WIB
Pemilihan Pimpinan Komisi Diundur Setelah Pelantikan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Ketua DPR, Taufik Kurniawan, mengatakan...