Advertisement
#pemkab-tangerang-tunda-ptm
Selasa , 29 Jun 2021, 23:35 WIB
Pemkab Tangerang Bakal Beri Sanksi Sekolah yang Nekat PTM
REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG -- Pemerintah Kabupaten Tangerang melalui Dinas Pendidikan Kabupaten Tangerang menyampaikan, akan memberikan sanksi peringatan bagi sekolah yang tetap mengadakan pembelajaran tatap muka (PTM) pada Juli 2021 mendatang....