Pemkot Surabaya Sediakan Beasiswa Jenjang SMA, Catat Persyaratannya (ilustrasi).

Pemkot Surabaya Sediakan Beasiswa Jenjang SMA, Catat Persyaratannya

REPUBLIKA.CO.ID,SURABAYA -- Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya membuka pendaftaran beasiswa Pemuda Tangguh Surabaya yang dikhususkan bagi siswa jenjang SMA/SMK/MA sederajat. Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menjelaskan, beasiswa tersebut diharapkan dapat mengentaskan permasalahan pemuda Surabaya yang putus sekolah. “Bagi arek-arek Suroboyo yang hari ini butuh beasiswa dan menempuh jenjang SMA dan sederajat, silahkan mengajukan beasiswa kepada Pemkot Surabaya. Pendaftarannya sudah mulai tanggal...

Petugas menata tempat tidur calon jemaah haji untuk kloter pertama di Asrama Haji Sukolilo, Surabaya, Jawa Timur, Rabu (19/8).

Nihil Pasien Covid-19, Pemkot Surabaya Kembalikan Asrama Haji Sukolilo

REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA--Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya berencana mengembalikan Asrama Haji Sukolilo ke Kemenag setelah tidak ada lagi pasien Covid-19 yang dirawat di sana. Seperti diketahui, sekitar dua tahun terakhir, Asrama Haji Sukolilo dijadikan tempat isolasi pasien Covid-19. Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Surabaya, Ridwan Mubarun mengatakan, setelah resmi diserahkan, Asrama Haji bakal kembali difungsikan untuk embarkasi...