Sejumlah motor ojek online terparkir dibahu jalan kawasan Casablanca, Jakarta, Rabu (7/12).

Soal Ojek Daring, NTB Bisa Berkaca dari Gorontalo

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA --  Persoalan ojek daring (online) sudah menjalar ke beberapa daerah, termasuk Nusa Tenggara Barat (NTB). Segala dinamika terkait ojek daring dinilai harus disikapi dengan kajian matang dan penuh kehati-hatian. Pasalnya ojek daring belum mempunyai payung hukum sekaligus melibatkan hajat hidup orang banyak. Terlebih, data kecelakaan yang melibatkan kendaraan roda dua mencapai 70 persen. Direktur...

Ribuan rumah terendam banjir di Kota Bima, Kabupaten Bima dan Kabupaten Sumbawa Provinsi Nusa Tenggara Barat pada Rabu (21/12) pukul 03.00 WITA.

Listrik di Bima Sudah Pulih

REPUBLIKA.CO.ID, MATARAM -- General Manager PT Perusahaan Listrik Negara Wilayah Nusa Tenggara Barat Karyawan Aji mengatakan kondisi kelistrikan di Kota Bima sudah pulih 89 persen setelah tim teknisi melakukan perbaikan infrastruktur yang rusak akibat banjir.Ia mengatakan jumlah total beban sistem Bima yang dipasok PLN saat ini telah mencapai 37,6 mega watt (MW). Sementara pada kondisi normal sekitar 42 MW."Pemulihan...

 Banjir di Bima, Nusa Tenggara Barat, Rabu (21/12).

Kamis , 22 Dec 2016, 10:35 WIB

Pemprov NTB Kirimkan Bantuan ke Bima

Tramadol

Kamis , 03 Nov 2016, 09:54 WIB

Pemprov NTB Minta Razia Tramadol Digalakkan