#pencopotan-hakim-aswanto
Rabu , 04 Jan 2023, 23:25 WIB
Polemik Keppres Pengangkatan Hakim MK Guntur Hamzah Dibawa ke PTUN Jakarta
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA— Keppres Nomor 114/P/2022 terkait pengangkatan Hakim Mahkamah Konstitusi (MK) Guntur Hamzah untuk menggantikan Hakim MK Aswanto digugat ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Jakarta. Gugatan bernomor 2/G/2023/PTUN.JKT tersebut...
Jumat , 23 Dec 2022, 20:41 WIB
JSLG: Ada Permufakatan Melanggar Konstitusi dalam Penggantian Hakim Aswanto
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Jimly School of Law and Government (JSLG) mengkritik pedas pelantikan Guntur Hamzah sebagai hakim Mahkamah Konstitusi (MK) menggeser posisi Aswanto. JSLG menilai hal ini sebagai dugaan permufakatan dalam pelanggaran konstitusi. Direktur JSLG, Muhammad Muslih menyebut pencopotan Aswanto sebagai pelanggaran konstitusi yang gamblang dipertontonkan kekuasaan. Hal ini menurutnya mengindikasikan ketidaktaatan terhadap konstitusi. "Pencopotan hakim konstitusi oleh DPR...
Rabu , 23 Nov 2022, 12:39 WIB
Jokowi Dinilai Melantik Hakim Mahkamah Konstitusi yang 'Inkonstitusional'
REPUBLIKA.CO.ID, oleh Dessy Suciati Saputri, Rizky Suryarandika Presiden Joko Widodo...