#pendapatan-apbd
Senin , 19 Sep 2022, 21:27 WIB
Wali Kota Probolinggo Targetkan Pendapatan APBD 2023 Rp798 Miliar
REPUBLIKA.CO.ID,PROBOLINGGO -- Wali Kota Probolinggo Hadi Zainal Abidin menargetkan pendapatan daerah pada Raperda APBD tahun anggaran 2023 sebesar Rp798 miliar lebih yang disampaikan dalam rapat paripurna nota keuangan APBD 2023...
Rabu , 06 Jan 2021, 19:15 WIB
Pendapatan Asli Daerah Turun 17 Persen Sepanjang 2020
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Kementerian Keuangan (Kemenkeu) memproyeksikan, realisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) seluruh pemerintah daerah (pemda) sepanjang 2020 hanya Rp 250,38 triliun. Jumlah tersebut menyusut 17 persen dibandingkan 2019, sebagai dampak pandemi Covid-19 yang menekan aktivitas perekonomian di semua daerah. PAD tahun lalu setara dengan 22,06 persen dari target total pendapatan daerah yang mencapai Rp 1.134,81 triliun. Meski PAD mengalami penurunan...