#penemuan-ktp-elektronik
Rabu , 12 Dec 2018, 10:53 WIB
1.000 KTP-El Ditemukan di Pekarangan, Ini Penjelasan Kadinas
REPUBLIKA.CO.ID, PADANG -- Sekitar 1.000 keping Kartu Tanda Penduduk Elektronik (KTP-el) yang ditemukan tercecer di pekarangan seorang warga Kota Pariaman, Sumatra Barat dilaporkan sudah ditarik dari peredaran. Kepala Dinas Kependudukan...
Rabu , 12 Dec 2018, 08:59 WIB
1.000 KTP-El Ditemukan di Pekarangan Rumah di Pariaman
REPUBLIKA.CO.ID, PADANG -- Kartu tanda penduduk elektronik (KTP-el) tercecer kembali ditemukan. Kali ini, giliran seorang kakek bernama Zainal Arifin (75 tahun), warga Desa Kampung Baru, Kecamatan Pariaman Tengah, Kota Pariaman, Sumatra Barat, menemukan tumpukan KTP-el di pekarangan rumahnya, Selasa (11/12). Zainal menemukan sekitar 1.000 keping KTP-el yang tersimpan dalam karung bekas saat akan menebang pohon. Kapolres Pariaman AKBP Andry Kurniawan...