Advertisement
#pengungsi-perang-rusia-ukraina
Senin , 14 Mar 2022, 16:32 WIB
10 Koridor Kemanusiaan di Ukraina Disepakati
REPUBLIKA.CO.ID, KIEV -- Wakil Perdana Menteri Iryna Vereschuk mengatakan, Ukraina akan mencoba mengevakuasi warga sipil yang terperangkap melalui 10 koridor kemanusiaan pada Senin (14/3/2022). Evakuasi termasuk dari kota-kota dekat ibu...
Ahad , 13 Mar 2022, 16:17 WIB
Inggris Siapkan Insentif untuk Warga Penampung Pengungsi Ukraina
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON – Pemerintah Inggris akan memberikan insentif sebesar 350 poundsterling atau setara Rp6,5 juta per bulan kepada warganya yang menampung pengungsi Ukraina di rumah mereka. Program tersebut diberi nama “Homes for Ukraine”. Dengan program tersebut, Pemerintah Inggris akan membiarkan pengungsi Ukraina datang ke negara tersebut walaupun mereka tak memiliki keluarga di sana. Warga yang bersedia memberikan kamar atau properti...