#penumpang-busway
Sabtu , 31 Dec 2011, 20:16 WIB
Penumpang Busway Kecewa, Halte Tutup Lebih Awal
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Penumpang busway di Halte Bundaran Hotel Indonesia (HI) kecewa. Petugas loket menolak mereka yang ingin naik karena mendekati waktu yang ditetapkan untuk sementara. Operasional busway khusus...
Selasa , 10 Aug 2010, 17:51 WIB
Jalur Steril, Penumpang Busway Naik 18 Persen
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Dinas Perhubungan DKI Jakarta menyatakan jumlah penumpang bus Transjakarta busway meningkat 18 persen atau total penumpang sebanyak 174.471 orang untuk empat koridor."Jumlah penumpang sebanyak 174.471 orang. Rata-rata kenaikan sebesar 18,26 persen," kata Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta, Udar Pristono ketika dihubungi di Jakarta. Pristono menjelaskan, berdasarkan data pada Jumat (6/8) terdapat 174.471 orang...
Kamis , 05 Aug 2010, 05:35 WIB
Jalur Steril, Penumpang Busway Bertambah
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA—-Penumpang bus Transjakarta meningkat selama sterilisasi jalur. Kenaikan...