#penutupan-penerbangan-india
Sabtu , 24 Apr 2021, 05:26 WIB
Legislator Sayangkan Masuknya Warga India ke Indonesia
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sekretaris Fraksi Partai Persatuan Pembangunan (PPP), Achmad Baidowi menyayangkan kabar masuknya ratusan warga negara India ke Indonesia. Diketahui India tengah menghadapi gelombang ketiga Covid-19 dengan angka kasus...
Jumat , 23 Apr 2021, 09:47 WIB
Kanada Tutup Penerbangan Penumpang dari India
REPUBLIKA.CO.ID, OTTAWA -- Pemerintah Kanada melarang penerbangan penumpang dari India dan Pakistan selama 30 hari, mulai Kamis (22/4). Larangan itu merupakan bagian dari upaya yang ketat untuk mencegah penyebaran virus corona. Larangan tersebut, yang mulai berlaku pada pukul 11.30 malam waktu setempat, dan tidak mempengaruhi penerbangan kargo. Pemerintahan Perdana Menteri Justin Trudeau memberlakukan larangan setelah seorang politisi sayap kanan terkemuka mengkritik...