Senin , 15 May 2023, 16:34 WIB
#penyalahgunaan-tanah-desa-diy
Kamis , 18 May 2023, 07:36 WIB
Kasus Tanah Desa, Kejati DIY Periksa Anak Bupati Sleman Sebagai Saksi
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Kejaksaan Tinggi (Kejati) DIY terus melakukan pemeriksaan terhadap kasus mafia tanah kas desa (TKD) di Caturtunggal, Depok, Kabupaten Sleman, DIY. Beberapa pihak sudah dilakukan pemeriksaan.Salah satunya,...
Kamis , 18 May 2023, 05:44 WIB
Kasus Mafia Tanah Desa di Sleman Rugikan Negara Hingga Rp 2,9 Miliar
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Kasus penyalahgunaan tanah kas desa (TKD) di Caturtunggal, Depok, Kabupaten Sleman, DIY, merugikan negara hingga Rp 2,9 miliar. Jumlah tersebut naik dari yang sebelumnya yakni Rp 2,4 miliar, setelah dilakukan penyelidikan lebih lanjut oleh Kejati DIY.Hal ini dikatakan Asisten Tindak Pidana Khusus Kejaksaan Tinggi (Kejati) DIY, Muhammad Anshar Wahyuddin, usai pemeriksaan lebih lanjut terkait kasus mafia...
Rabu , 17 May 2023, 13:24 WIB
Marak Penyalahgunaan Tanah Desa, DPRD DIY: Perkuat Pengawasan di Tingkat Kelurahan
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- DPRD DIY menyebut, pengawasan terkait pemanfaatan...
Rabu , 17 May 2023, 07:28 WIB
Satpol PP DIY Kembali Segel Perumahan tak Berizin di Maguwoharjo
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Pemerintah Daerah (Pemda) DIY kembali melakukan...
Selasa , 16 May 2023, 08:43 WIB
Pemda DIY Ungkap Penyebab Maraknya Penyalahgunaan Tanah Desa
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Kepala Dinas Pertanahan dan Tata Ruang...