#penyemprotan-disinfektan-bandung
Kamis , 17 Sep 2020, 16:31 WIB
In Picture: Penyemprotan Disinfektan Oleh Disabilitas
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Anggota komunitas Tohaga Lodaya Penyandang Disabilitas menyemprotkan cairan disinfektan di area Kantor NPCI Kota Bandung, Jalan Pajajaran, Kota Bandung, Kamis (17/9). Penyemprotan disinfektan mandiri tersebut dilakukan untuk...
Rabu , 16 Sep 2020, 17:28 WIB
Penyemprotan Disinfektan di Ruang Publik Bandung Digencarkan
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung menggencarkan kembali penyemprotan disinfektan dan pembagian masker di ruang-ruang publik di Kota Bandung di masa adaptasi kebiasaan baru (AKB) yang diperketat. Langkah tersebut dilakukan sebagai pencegahan penyebaran virus korona yang mengalami peningkatan. "Kami Diskar PB, pencegahan melakukan penyemprotan di sudut kota Bandung dan melakukan pembagian masker," ujar Kepala Dinas Kebakaran dan Penanggulangan Bencana...