#peredaran-senjata-ilegal
Ahad , 25 Oct 2020, 23:37 WIB
Polri Janji Ungkap Peredaran Senjata Ilegal di Papua
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepolisian Republik Indonesia (Polri) berjanji bakal mengungkap peredaran senjata api ilegal di Papua terkait adanya oknum anggota Polri dan mantan anggota TNI yang ditangkap, karena terlibat dalam...
Sabtu , 24 Jun 2017, 13:55 WIB
260 Ribu Senjata Ilegal Beredar, Australia Bentuk Amnesti
REPUBLIKA.CO.ID, MELBOURNE -- Meningkatnya ancaman terorisme dan maraknya peredaran senjata ilegal di masyarakat mendorong Pemerintah Australia membentuk amnesti nasional untuk senjata, yang pertama sejak pembantaian Port Arthur di Tasmania tahun 1996. Menteri Kehakiman Michael Keenan, Jumat (16/6) mengumumkan rincian amnesti tiga bulan yang berlaku mulai 1 Juli. Amnesti ini dimulai di tengah perdebatan mengenai keamanan nasional, termasuk bagaimana orang seperti...
Selasa , 20 Aug 2013, 10:47 WIB
Polres Badung Antisipasi Peredaran Senjata Ilegal
REPUBLIKA.CO.ID, MANGAPURA -- Kepolisian Resor Badung, Bali, melakukan pengawasan...