Advertisement
#perlindungan-data-internet
Kamis , 19 Aug 2010, 19:37 WIB
Antisipasi Google Street View, Jerman Buat Aturan Baru Perlindungan Data Internet
REPUBLIKA.CO.ID, BERLIN--Google akan meluncurkan layanan foto jalan Street View Jerman tahun 2010 ini juga. Pemerintah Jerman merencanakan menerbitkan satu peraturan untuk melindungi data pribadi, bukan saja yang dipergunakan layanan...