#persediaan-pangan-aman
Kamis , 16 Jan 2020, 10:50 WIB
Lapor Wapres, Mentan Pastikan Ketersediaan Pangan Aman
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo memastikan ketersediaan pangan nasional aman hingga April 2020. Meski memasuki masa puncak penghujan, namun ketersediaan pangan masih cukup terkendali.Itu disampaikan Syahrul...
Sabtu , 25 Jan 2014, 15:52 WIB
Mentan: Distribusi Terganggu Persediaan Pangan Aman
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Gangguan distribusi pangan masih terjadi di beberapa tempat. Menteri Pertanian (Mentan) Suswono memastikan persediaan pangan, khususnya beras masih aman. "Persoalannya bukan tidak ada barang, tapi persoalan transportasi yang terganggu," katanya, Sabtu (25/1).Menurutnya, pelaku usaha mengatasi kendala distribusi dengan lebih selektif menyalurkan dagangannya. Mereka memilih jalur alternatif untuk menghindari banjir. Akibatnya supplay barang di beberapa tempat menjadi terbatas....