Advertisement
#persibo-bojonegoro-vs-sunray-jc
Kamis , 11 Apr 2013, 15:25 WIB
Kapten Persibo Bantah Ada Pengaturan Skor
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kapten Persibo Bojonegoro Wahyudi Hidayat membantah rekan-rekannya terlibat pengaturan skor. Dia mengatakan, kekalahan telak delapan gol tanpa balas atas Sunray JC pada laga lanjutan AFC Cup, Selasa...
Kamis , 11 Apr 2013, 14:19 WIB
'Ada Dugaan Pengaturan Skor di Pembantaian Persibo Bojonegoro'
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Save Our Soccer (SOS) mengungkapkan, ada indikasi pengaturan skor dalam kekalahan telak delapan gol tanpa balas Persibo Bojonegoro melawan Sunray JC pada laga AFC Cup 2013 di Stadion Mong Kok, Selasa (9/4). "Ada indikasi pengaturan skor pada pertandingan tersebut," kata aktifis SOS, Apung Widadi kepada Republika, Kamis (11/4). Sebetulnya, kata Apung, indikasi pengaturan skor sudah tercium pada pertandingan...