#pertanian-boyolali
Jumat , 13 Jan 2023, 10:48 WIB
Jaga Lahan Produktif, Boyolali Sukses Tingkatkan Produksi Gabah 2022
REPUBLIKA.CO.ID, BOYOLALI -- Dinas Pertanian (Dispertan) Kabupaten Boyolali Provinsi Jawa Tengah menyebutkan produksi gabah di daerah itu mencapai 287.838 ton gabah kering giling (GKG) pada 2022. Jumlah itu meningkat...
Sabtu , 06 Mar 2021, 10:30 WIB
Integrated Farming Berbasis Korporasi Digulirkan di Boyolali
REPUBLIKA.CO.ID, BOYOLALI -- Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo berkomitmen memperkuat pengembangan integrated farming berbasis korporasi di Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah untuk meningkatkan perekonomian di tengah pandemi Covid-19. Sehingga, Boyolali menjadi salah satu penggerak utama sektor pertanian di wilayah Jawa. Menteri Syahrul meninjau langsung lahan pertanian di Desa Dibal, Kecamatan Ngemplak, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah, Jumat (5/3). "Hari ini saya bersama Wakil Bupati...