#pesantren-al-kaaffah
Selasa , 10 Sep 2019, 21:00 WIB
Pesantren Al Kaaffah Cetak Santri Bisa Berdakwah
REPUBLIKA.CO.ID, KUNINGAN --- Pondok Pesantren Al Kaaffah merupakan salah satu pesantren yang baru berdiri di Kabupaten Kuningan. Pesantren ini berdiri pada 2016. Lokasinya berada di Desa Wilanagara, Kecamatan Luragung,...
Selasa , 10 Sep 2019, 17:34 WIB
Ragam Ekstrakulikuler di Pesantren Al Kaaffah Kuningan
REPUBLIKA.CO.ID, KUNINGAN – Pondok Pesantren Al Kaaffah Kuningan mempunyai banyak ekstrakurikuler yang menarik bagi santri. Di area pesantren seluas 2 hektare itu, pesantren memiliki kolam renang yang digunakan para santri untuk mengikuti ekstrakurikuler berenang. Selain itu terdapat juga kegiatan tambahan lainnya di luar rutinitas belajar santri seperti futsal, memanah hingga sains klub. Pesantren ini kedepannya bahkan berencana mengadakan ekstrakurikuler robotik bagi...