Dedi Mulyadi

Pilgub Jabar, Hanura Buka Peluang Koalisi dengan Golkar

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Partai Hanura membuka peluang berkoalisi dengan Partai Golkar dalam Pilgub Jawa Barat 2018 mendatang. Koalisi keduanya kemungkinan akan mengusung Dedi Mulyadi sebagau calon gubernur. Peluang ini tercipta setelah 27 DPC Hanura se-Jabar melakukan deklarasi mendukung Dedi Mulyadi untuk menjadi cagub Jabar di pilgub 2018. Deklarasi ini berlangsung di sela rapat koordinasi daerah DPD Partai Hanura Jabar di...

 Ketua DPD Golkar Jabar, Dedi Mulyadi. (Republika/Ita Nina Winarsih)

Golkar Jabar Bersiap Jelang Pilgub

REPUBLIKA.CO.ID, KARAWANG -- DPD Partai Golkar Jawa Barat dinilai perlu melakukan persiapan internal yang matang menjelang Pemilihan Umum Kepala Daerah Jabar 2018. Beberapa kali Golkar mengalami kekalahan pada Pilgub Jabar sebelumnya."Partai Golkar jangan terjebak dalam euforia pilgub. Lebih baik melakukan persiapan internal," kata Ketua DPD Partai Golkar Jabar Dedi Mulyadi, di Purwakarta, Senin (10/4).Salah satu upaya yang akan ditempuh...