Advertisement
#pisagro
Senin , 10 Dec 2018, 08:25 WIB
PISAgro Siapkan Kurikulum Kopi dan Kakao
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Kemitraan Pertanian Berkelanjutan Indonesia atau Partnership for Indonesia's Sustainable Agriculture (PISAgro) telah menyiapkan kurikulum pembelajaran kopi dan kakao. Kurikulum ini akan diterapkan secara nasional melalui Politeknik Pembangunan Pertanian...