Advertisement
#polisi-obat-ilegal
Senin , 23 Feb 2015, 22:10 WIB
Polisi Gambut Bongkar Jaringan Obat Ilegal
REPUBLIKA.CO.ID, BANJARMASIN -- Unit Reserse Kriminal Polsek Gambut, Kabupaten Banjar, membongkar jaringan obat ilegal daftar G antarkabupaten yang ingin diedarkan di Batu Licin, Kabupaten Tanah Bumbu, Kalimantan Selatan."Kami tangkap...