.

Kronologi Bom Bunuh Diri Meledak di Polsek Astana Anyar

Dok. Humas Pemkot Bandung BANDUNG -- Bom bunuh diri meledak di Polsek Astana Anyar, Kota Bandung pada pukul 8.15 WIB. Selain pelaku yang tewas, kejadian ini menelan korban satu orang meninggal dunia dan sembilan lainnya luka-luka. Kapolda Jabar Irjen Pol Suntana memaparkan kronologi bom bunuh diri oleh orang yang tidak dikenal itu. Dia menyebut pelaku datang dan mencoba untuk mendekati polisi...

Petugas kepolisian membawa kantung jenazah di dekat lokasi terjadinya ledakan yang diduga bom di area Polsek Astana Anyar, Jalan Astana Anyar, Kota Bandung, Rabu (7/12/2022). Hingga saat ini petugas kepolisian masih menyelidiki kejadian ledakan tersebut. Republika/Abdan Syakura

Update Korban Bom Bunuh Diri Bandung, Polda Jabar: 1 Anggota Polisi Meninggal

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Polda Jawa Barat mengungkapkan satu anggota Polsek Astanaanyar meninggal dunia akibat peristiwa bom bunuh diri, Rabu (7/12/2022) pukul 08.30 WIB. Selain itu, tujuh anggota Polsek lainnya mengalami luka-luka dan satu orang warga mengalami luka. "Anggota terluka tujuh orang dan satu masyarakat. Meninggal satu orang anggota," ujar Kabid Humas Polda Jawa Barat Kombes Pol Ibrahim Tompo di lokasi kepada...