Advertisement
#ponsel-pencuri-tertinggal
Senin , 05 Feb 2018, 08:58 WIB
Ponsel Tertinggal di Rumah Korban, Dua Pencuri Dibekuk
REPUBLIKA.CO.ID, MAJALENGKA -- Kepolisian Resor (Polres) Majalengka, Jawa Barat, berhasil membekuk dua pelaku pencurian dengan pemberatan. Petunjuk didapat setelah telepon milik salah satu pelaku tertinggal di rumah korban.Kapolres Majalengka,...