#posisi-jari-saat-tasyahud
Rabu , 16 Nov 2022, 11:45 WIB
Ragam Pandangan Posisi Jari Ketika Duduk Tasyahud Akhir
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Setelah melakukan sujud kedua pada rakaat ketiga shalat Maghrib atau rakaat keempat sholat Zhuhur/Ashar/Isya, maka gerakan dalam sholat selanjutnya adalah duduk tasyahud akhir sambil membaca takbir. M Masrur...
Jumat , 22 Oct 2021, 05:35 WIB
Posisi Jari Saat Tasyahud Menurut Empat Ulama Mazhab
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Islam memiliki kekayaan pandangan yang kesemuanya merujuk kepada Alquran dan sunnah. Termasuk di antaranya tentang perbedaan posisi jari jemari saat tasyahud dalam sholat. Muhammad Masrur dalam buku Memahami Arti Bacaan Shalat menjabarkan tentang pandangan empat ulama mazhab tentang posisi jari jemari saat tasyahud dalam sholat. Madzhab Syafii Menggenggam jari jemari tangan kanan kecuali telunjuk menunjuk pada lafadz (Illa Allah), kemudian...