Advertisement
#rangkat-lunak
Jumat , 25 Feb 2022, 11:53 WIB
Komputer di Ukraina Diserang Perangkat Lunak Penghapus Data
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Perangkat lunak yang bisa menghapus data ditemukan di ratusan komputer di Ukraina. Diperkirakan, serangan ini sudah berlangsung selama beberapa bulan. Serangan ini pertama kali ditemukan oleh perusahaan keamanan...