Advertisement
#remaja-dan-kriminal
Jumat , 05 Dec 2014, 22:10 WIB
Semangat dan Pelajaran Hidup Dibalik Penjara Remaja Australia
REPUBLIKA.CO.ID, MELBOURNE -- Setiap tahun, ada sekitar 160 ribu remaja Australia yang melakukan pelanggaran hukum dan berakhir dalam sistem peradilan pidana anak Australia. Para remaja Australia pelaku pelanggaran hukum itu...