#republika-fair
Senin , 15 Jul 2013, 17:00 WIB
Penjualan Buku Tentang Puasa Meningkat
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Bulan Ramadhan sepertinya banyak mendorong masyarakat untuk lebih giat mempelajari agama. Selain mungkin karena terbawa suasana bulan suci, bisa jadi mereka benar-benar ingin memperdalam agama selama...
Ahad , 14 Jul 2013, 00:15 WIB
Dongeng Seru di Republika Ramadhan Fair
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Panggung di depan Mesjid At-Tin, Taman Mini Indonesia Indah, Jakarta Timur masih lengang, Sabtu (13/7) sore menjelang waktu berbuka. Sementara anak-anak berpakaian muslim memenuhi kursi di depannya.Kerudung-kerudung putih para anak perempuan itu dibiarkan memamerkan sedikit poni di dahi. Sementara anak laki-lakinya memain-mainkan kopiah yang melekat di kepalanya. Mata mereka tertuju ke sana kemari.Anak-anak yang tak betah...
Sabtu , 13 Jul 2013, 21:39 WIB
Berburu Buku Murah di Republika Ramadhan Fair
REPUBLIKA.CO.ID, PONDOK GEDE -- Republika Ramadhan Fair (RRF) memasuki...