Advertisement
#revitalisasi-pasar-senen-yang-terbakar
Rabu , 02 Aug 2023, 16:26 WIB
Pasar Jaya Targetkan Revitalisasi Blok VI Pasar Senen Mulai Februari 2024
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Perumda Pasar Jaya memastikan segera melakukan revitalisasi Blok VI Pasar Senen, Jakarta Pusat, setelah mangkrak selama lima tahun. Hal itu menanggapi demonstrasi para pedagang Pasar Senen...