#sanksi-perbankan
Selasa , 01 Mar 2022, 08:30 WIB
Singapura Jadi Negara ASEAN Pertama yang Sanksi Rusia
REPUBLIKA.CO.ID, SINGAPURA -- Singapura akan memberlakukan sanksi dan pembatasan pada Rusia menyusul invasi negara yang dipimpin Vladimir Putin ke Ukraina. Hal ini diumumkan oleh Menteri Luar Negerinya, Vivian Balakrishnan kepada...
Selasa , 24 Apr 2012, 21:34 WIB
Teheran Puji Swiss Tolak Sanksi Perbankan terhadap Iran
REPUBLIKA.CO.ID, TEHERAN - Juru bicara Kementerian Luar Negeri Republik Islam Iran Ramin Mehmanparast memuji keputusan Swiss untuk menolak sanksi-sanksi terhadap sistem perbankan Iran.Berbicara kepada wartawan dalam konferensi pers mingguannya, dia mengatakan Iran berharap negara-negara barat lainnya juga merevisi keputusan mereka dalam hal ini, karena akan bermanfaat bagi kepentingan nasional mereka.Dia lebih jauh mengatakan serangan dunia maya (cyber) baru pada...