Para siswa SD Bosowa Bina Insani menyaksikan sebagian hewan kurban yang dikumpulkan oleh siswa dan orang tua siswa.

Pemerintah Diminta Antisipasi Tingginya Permintaan Hewan Kurban

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anggota Komisi IV DPR RI dari FPKS Akmal Pasluddin meminta pemerintah untuk mengantisipasi tingginya permintaan terhadap sapi dan kambing menjelang Hari Raya Idul Adha. Sebab momen Idul Adha dapat menjadi pembuktian pemerintah kepada masyarakat untuk mendapatkan dua hewan ternak tersebut dengan harga terjangkau."Kemudahan masyarakat untuk memenuhi kebutuhan sapi dan kambing untuk dijadikan kurban, diharapkan dapat sedikit...

Sapi milik warga yang dilepas di Bukit Pergasingan, Sembalun, Lombok.   (Republika/ Wihdan Hidayat)

Ahad , 17 Jul 2016, 18:56 WIB

Ciamis Kekurangan Populasi Sapi

Dua warga berusaha menjinakkan ternak sapinya saat akan diberi vaksin antraks

Selasa , 21 Jun 2016, 02:51 WIB

Tiga Ekor Sapi Diduga Mati Akibat Antraks

Dua warga berusaha menjinakkan ternak sapinya saat akan diberi vaksin antraks di Desa Patalassang, Kecamatan Patalassang, Kabupaten Gowa, Sulsel, Selasa (20/9). Dinas Peternakan Gowa memberi vaksin antraks kepada sejumlah ternak sapi warga, menyusul sekita

Sabtu , 18 Jun 2016, 15:12 WIB

Puluhan Sapi Tewas Diduga Terkena Wabah Antraks

Warga melihat Kapal Kamara Nusantara I yang telah berlabuh di Pelabuhan kota Waingapu, Provinsi Nusa Tenggara Timur, Kamis (4/2) dini hari. (Republika/Raisan Al Farisi)

In Picture: Kapal Tol Laut Angkut 500 Ekor Sapi dari NTT

REPUBLIKA.CO.ID, WAINGAPU — Sebanyak 500 ekor sapi, 300 dari Kupang dan 200 dari Waingapu, Nusa Tenggara Timur diangkut ke Kapal Kamara Nusantara I di Pelabuhan Kota Waingapu, Provinsi Nusa Tenggara Timur, Kamis (4/2) dini hari. Sapi akan distribusikan ke sejumlah daerah di Pulau Jawa untuk memenuhi pasokan daging sekaligus menekan harga daging yang masih...