Advertisement
#satu-tahun-perang-rusia-ukraina
Senin , 06 Feb 2023, 09:10 WIB
Zelenskyy Sebut Situasi di Timur Ukraina Semakin Sulit
REPUBLIKA.CO.ID, KiEV -- Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy telah memperingatkan bahwa situasi peperangan di garis depan di timur Ukraina semakin sulit. Hal ini dikarenakan Rusia terus mengerahkan lebih banyak pasukan...