Advertisement
#sekolah-perempuan-betlehem
Senin , 14 Mar 2022, 07:04 WIB
Pemukim Israel Tembaki Sekolah Khusus Perempuan di Betlehem
REPUBLIKA.CO.ID, BETHLEHEM -- Seorang pemukim Israel bersenjata melepaskan tembakan di sebuah sekolah perempuan di desa Tuqu di Provinsi Betlehem, Tepi Barat yang diduduki. Peristiwa teror ini dilaporkan oleh sumber-sumber lokal. Bassam...