#sekolah-rusak-sukabumi
Rabu , 13 Sep 2023, 21:56 WIB
Satu Ruang Kelas SD di Sukabumi Rusak Tertimpa Pohon Tumbang
REPUBLIKA.CO.ID, SUKABUMI -- Sebuah bangunan kelas di SD Negeri 2 Jayanti, Kecamatan Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi mengalami kerusakan akibat tertimpa pohon tumbang, Rabu, (13/9/2023). Dalam peristiwa tersebut tidak ada korban...
Sabtu , 18 Jun 2022, 07:58 WIB
Puluhan Siswa SD Salenggang Sukabumi Belajar di Mushala Khawatir Kelas Ambruk
REPUBLIKA.CO.ID,BANDUNG -- Puluhan pelajar di SD Negeri Salenggang, Desa Gunungsungging, Kecamatan Surade, Kabupaten Sukabumi, terpaksa harus belajar di mushola dan sebagian lagi di rumah warga. Mereka harus belajar di luar kelas karena tidak adanya ruang kelas akibat 4 ruangan kelas dari total 7 ruangan kelas kondisinya rusak berat. "Empat kelas lainnya rusak berat, atap - atap bolong dan kayu dari atap...
Kamis , 12 Mar 2020, 08:49 WIB
22 Sekolah di Sukabumi Rusak Akibat Gempa
REPUBLIKA.CO.ID, SUKABUMI -- Sebanyak 22 bangunan sekolah di Kabupaten Sukabumi,...