Advertisement
#shakira-investor-makanan-ringan
Rabu , 29 Jul 2020, 22:24 WIB
Shakira Jadi Investor Makanan Ringan Sehat
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penyanyi pop Kolombia, Shakira, dilaporkan telah berinvestasi di perusahaan makanan ringan SkinnyDipped dengan jumlah yang dirahasiakan. Pelantun 'Waka-waka' ini berinvestasi guna membantu perusahaan memperluas pangsa pasar...