Wisatawan berjalan usai berfoto di depan tulisan dan lambang sirkuit Mandalika di kompleks Pertamina Mandalika International Street Circuit, Lombok Tengah, NTB, Senin (21/3/2022).

Bupati Lombok Khawatir Investasi Turun Jika Penyelenggara WSBK Merugi

REPUBLIKA.CO.ID, LOMBOK TENGAH -- Bupati Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB), H Lalu Pathul Bahri khawatir investasi bisa menurun di daerah setempat, jika penyelenggara ajang World Superbike (WSBK) di Sirkuit Mandalika rugi.  "Kerugian yang disampaikan itu tentunya bisa berdampak terhadap minat para investor untuk berinvestasi di Lombok," kata Pathul di Praya, Jumat (16/6/2023). Ia mengatakan, dalam melakukan bisnis setiap pengusaha selalu...

Foto udara jalur lintasan Pertamina Mandalika International Street Circuit yang selesai diaspal ulang di KEK Mandalika, Kecamatan Pujut, Praya, Lombok Tengah, NTB, Rabu (26/10/2022). Menjelang gelaran World Superbike (WSBK) Mandalika 2022 pada 11-13 November mendatang, ITDC dan MGPA membenahi jalur lintasan atau

BMKG: Ajang WSBK Mandalika 2022 Diperkirakan Hujan Sedang

REPUBLIKA.CO.ID, LOMBOK TENGAH -- Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memperkirakan potensi terjadi hujan sedang pada ajang Wolrd Supebike (WSBK) di Pertamina Mandalika Internasional Street Circuit, Lombok, Nusa Tenggara Barat. WSBK akan digelar pada tanggal 11-13 November 2022."Perkiraan cuaca wilayah Mandalika tanggal 11-13 November 2022 itu cerah berawan hingga hujan sedang," kata Prakirawan BMKG Stasiun Zaenudin Abdul Majid Lombok,...