#starbucks-rekrut-pengungsi
Kamis , 02 Feb 2017, 10:21 WIB
Pendukung Trump Serukan Boikot Starbucks Lewat Medsos
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Kaum konservatif di media sosial meluncurkan upaya untuk memboikot Starbucks setelah CEO perusahaan itu berjanji mempekerjakan 10 ribu pengungsi. Pengumuman Starbucks itu bertujuan mengkritik Presiden Donald...
Selasa , 31 Jan 2017, 09:07 WIB
Tanggapi Aturan Trump, Starbucks akan Rekrut 10 Ribu Pengungsi
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Perusahaan kopi dan jaringan kedai kopi global Starbucks menanggapi perintah eksekutif Presiden AS Donald Trump mengenai pembatasan imigran. CEO Starbucks Howard Schultz menyatakan pada Ahad (29/1) bahwa perusahaan akan memperkerjakan 10 ribu pengungsi di kedai kopi Starbucks seluruh dunia.Schultz mengumumkan hal tersebut kepada seluruh pekerjanya lewat sepucuk surat resmi dari perusahaan. Ia juga mengatakan bahwa perusahaan...