Advertisement
#status-darurat-mesir
Selasa , 26 Oct 2021, 09:32 WIB
Presiden Mesir Akhiri Status Keadaan Darurat
REPUBLIKA.CO.ID, KAIRO -- Presiden Mesir Abdul Fattah al-Sisi akan mencabut status keadaan daruat untuk pertama kalinya dalam beberapa tahun. Mesir memberlakukan keadaan darurat pada April 2017, setelah pengeboman mematikan...
Senin , 10 Apr 2017, 08:12 WIB
Mesir Nyatakan Keadaan Darurat
REPUBLIKA.CO.ID, KAIRO -- Presiden Mesir Abdel Fattah al-Sisi mengumumkan negara itu berada dalam status keadaan darurat. Status itu berlaku selama tiga bulan ke depan, menyusul adanya serangan mematikan di dua gereja koptik, Ahad (9/4). Sebanyak 44 orang tewas dalam serangan bom di dua gereja koptik yang tepatnya berlokasi di Tanta dan Alexandria. Negara Islam Irak dan Suriah (ISIS) disebut berada di...