Asap solfatara keluar dari kubah lava Gunung Merapi terlihat dari Cangkringan, Sleman, DI Yogyakarta, Sabtu (26/8/2023). Menurut data BPPTKG periode pengamatan 18-24 Agustus 2023 berdasarkan analisis morfologi kubah lava barat daya Gunung Merapai mengalami perubahan akibat aktivitas pertumbuhan dan guguran lava dengan volume sebesar 2.764.300 meter kubik dan voume kubah lava tengah sebesar 2.369.800 meter kubik, sementara status Gunung Merapi siaga (level III).

Gunung Merapi Alami Puluhan Kali Guguran Lava, Kegempaan Masih Tinggi

REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA – Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG) mencatat aktivitas vulkanik Gunung Merapi masih tinggi dalam sepekan terakhir. Berdasarkan pengamatan pada 3-9 November 2023, BPPTKG mencatat bahwa Merapi masih mengeluarkan puluhan kali guguran lava. Kepala BPPTKG, Agus Budi Santoso, mengatakan setidaknya tercatat 79 kali guguran lava selama sepekan ini yang mengarah ke selatan hingga barat. Guguran lava ini...

Pengungsi memanfaatkan layanan kesehatan gratis di Barak Pengungsian Desa Glagaharjo, Cangkringan, Sleman, Yogyakarta, Selasa (10/11).  Layanan kesehatan gratis dari Dinkes Sleman yang berjaga bisa dimanfaatkan secara gratis oleh pengungsi di pengungsi terdampak Gunung Merapi. Pengungsi lansia lebih banyak memanfaatkan layanan ini, dari sekedar cek kesehatan atau berobat.

Pemkab Sleman Pulangkan Pengungsi Merapi Usai PPKM

REPUBLIKA.CO.ID, SLEMAN - Pemerintah Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta akan memulangkan pengungsi darurat bencana erupsi Gunung Merapi dari barak pengungsian Glagaharjo, Cangkringan, Sleman setelah Pelaksanaan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) dinyatakan selesai."Pemulangan pengungsi yang mayoritas merupakan masyarakat kelompok rentan dari Dusun Kalitengah Lor, Glagaharjo Cangkringan ini juga bersama dengan ternak milik warga yang diungsikan di kandang-kandang penampungan," kata Sekretaris Daerah...