Stephe Curry dari Tim Lebron James, menembak bola dalam pertandingan NBA All-Star 2021 melawan tim Kevin Durant.

Tim LeBron James Kalahkan Tim Durant di NBA All-Star 2021

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Tim LeBron James menaklukkan tim Kevin Durant 170-150 dalam pertandingan NBA All-Star Game 2021. Keunggulan 19 poin yg dicetak pada kuarter menjadi kunci kemenangan tim LeBron di State Farm Arena, Atlanta, Senin (8/3) pagi WIB. Pertandingan ini berlangsung dengan protokol kesehatan dan keamanan yang ketat.  LeBron kini punya catatan kemenangan 4-0 sejak mengalahkan tim Stephen Curry pada 2018, yang...

Stephen Curry

Final NBA Game 3, Curry Gagal Bawa Warriors Menang

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Bintang Golden State Warriors, Stephen Curry, tampil fantastis dengan mencetak 47 poin. Namun, penampilan fantastis Curry gagal  membawa kemenangan bagi timnya dalam seri ketiga final NBA melawan Toronto Raptors, Kamis (6/6) WIB.Dalam pertandingan yang berlangsung di Oracle Arena, Oakland, Amerika Serikat, itu Toronto menang dengan skor 123-109. Dengan kemenangan tersebut, Toronto Raptors kembali memimpin perolehan skor...

Stephen Curry

Selasa , 21 May 2019, 14:01 WIB

Warriors Gapai Final NBA Lima Kali Secara Beruntun

Stephen Curry

Ahad , 19 May 2019, 12:20 WIB

Warriors Selangkah Lagi ke Final NBA