Unit Tipidter Satreskrim Polresta Bandung berhasil membongkar praktik tindak pidana suntik gas subsidi 3 kilogram ke tabung gas non subsidi 5.5 kilogram dan 12 kilogram di wilayah Baleendah, Kabupaten Bandung. Empat orang tersangka diamankan berinisial K alias Roy, ET, FN dan DD.

Polisi Bongkar Praktik Suntik Gas Subsidi 3 Kilogram di Bandung

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG---Unit Tipidter Satreskrim Polresta Bandung berhasil membongkar praktik tindak pidana suntik gas subsidi 3 kilogram ke tabung gas non subsidi 5,5 kilogram dan 12 kilogram di wilayah Baleendah, Kabupaten Bandung. Empat orang tersangka diamankan berinisial K alias Roy, ET, FN dan DD. Kapolresta Bandung Kombes Pol Kusworo Wibowo mengatakan, petugas melakukan penyelidikan terhadap pengaduan masyarakat tentang pengunaan tabung gas yang...

Menteri Keuangan Sri Mulyani.

Sri Mulyani: 20 Juta Keluarga Bergantung Uang Pajak

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemerintah menyebut sebanyak 20 juta keluarga di Indonesia bergantung pada uang pajak, baik dari subsidi maupun bantuan sosial. Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan pungutan pajak yang diperoleh dari masyarakat akan kembali kepada masyarakat. "Lebih dari 20 juta keluarga sangat tergantung kepada pajak, dari sisi sumbangan atau subsidi sosial kepada mereka," ujarnya di Jakarta, Senin (7/8/2023).Sri Mulyani mencontohkan...