#survei-pegipegi
Ahad , 29 Nov 2020, 13:11 WIB
Masyarakat Diprediksi Tetap Bepergian di Akhir Tahun
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menjelang akhir tahun 2020, masyarakat diprediksi tetap akan melancong untuk berlibur sembari menyambut pergantian tahun. Dikutip dari survei biro perjalanan kepada 1.490 pelanggan di seluruh Indonesia...
Rabu , 25 Nov 2020, 14:35 WIB
Faktor yang Picu Masyarakat Berani Traveling Saat Pandemi
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Liburan akhir tahun 2020 sudah di depan mata. Hawa untuk berlibur juga kian kencang. Akan tetapi, kondisi saat ini tentunya berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya karena pandemi. Pandemi juga berpengaruh terhadap gaya hidup masyarakat, salah satunya dalam hal traveling. Berdasarkan latar belakang tersebut, Pegipegi melakukan survei untuk mengetahui perilaku traveling akhir tahun masyarakat Indonesia. Survei dilakukan pada 9-16 November...