Perhimpunan Bank Nasional (Perbanas) menggelar media gathering di Padalarang, Jawa Barat, Kamis (23/11/2023).

Guru Besar IPB: Pertanian Perlu Investasi Besar

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Guru Besar Institut Pertanian Bogor (IPB University) Bayu Krisnamurthi menyebutkan perlu adanya investasi yang lebih besar ke sektor pertanian.“Menurut saya ke depan, kita perlu investasi lebih besar untuk pertanian,” kata Bayu saat media gathering di Bandung, Kamis (23/11/2023).Bayu menyoroti rata-rata pendapatan petani di Indonesia yang masih rendah, yaitu sekitar Rp 1 juta per bulan. Rendahnya pendapatan...

Calon penumpang membawa barangnya berjalan menuju ke ruang keberangkatan di Bandara Internasional Sultan Hasanuddin, Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan, Rabu (27/4/2022) (ilustrasi). Jumlah penumpang pada 1 Januari 2023 tercatat 19.596 penumpang atau naik 81 persen dibandingkan tahun lalu dengan data penumpang 2021 tercatat 10.775 penumpang.

Jumlah Penumpang Naik 81 Persen di Bandara Hasanuddin

REPUBLIKA.CO.ID, MAKASSAR -- Jumlah penumpang pada 1 Januari 2023 tercatat 19.596 penumpang atau naik 81 persen dibandingkan tahun lalu dengan data penumpang 2021 tercatat 10.775 penumpang. "Pergerakan penumpang sangat tinggi pada 1 Januari 2023 karena merupakan hari terakhir libur bagi pegawai negeri dan swasta," kata General Manager Bandara Internasional Sultan Hasanuddin, Wahyudi di Makassar, Sulawesi Selatan, Senin (2/1/2023). Dia mengatakan,...