#tayangan-kekerasan
Senin , 26 Jan 2015, 12:12 WIB
Tayangan Kekerasan Bikin Moral Generasi Muda Merosot
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anggota Bidang Pendidikan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI), Artini Suparno, mengatakan media massa sering menampilkan tayangan yang seharusnya tidak boleh ditonton remaja. Berdasarkan penelitian Komisi Penyiaran Indonesia...
Selasa , 14 Oct 2014, 15:42 WIB
Kemkominfo: Pengawasan Tayangan Kekerasan Tugas KPI
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Komunikasi dan Informasi (Kemkominfo) menegaskan, urusan konten siaran merupakan kewenangan Komisi Penyiaran Indonesia (KPI). Hal itu termasuk menyortir tayangan kekerasan di televisi.Menanggapi kasus kekerasan anak yang banyak terjadi akibat tontonan di televisi, Humas Kemkominfo, Ismail Cawidu, mengatakan peraturan dalam Undang-Undang Penyiaran No 32 Tahun 2002 harus ditegakkan. "Dalam UU Penyiaran No 32 pasal 36 sudah diatur,...