Advertisement
#tenaga-admin-gelapkan-uang-awkarin
Jumat , 19 Jul 2024, 17:55 WIB
Polisi Dalami Laporan Awkarin Terkait Tenaga Admin Gelapkan Dana
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepolisian mendalami laporan pemengaruh (influencer) Awkarin alias Karin Novilda terhadap tenaga adminnya yang diduga menggelapkan dana senilai Rp 400 juta. "Iya betul buat laporan, Karin Novilda," kata Kapolsek Cilandak, Kompol...