#terdampat
Rabu , 29 Dec 2010, 07:33 WIB
Warga Prancis yang Terdampar Bukan Turis Ilegal
REPUBLIKA.CO.ID, SUMENEP--Dua warga negara Prancis, Daniel Beauclaire dan Brigitte Guglielmetti, yang terdampar di Perairan Gersik Putih, Kecamatan Kalianget, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur, Selasa (28/12), bukan sekedar pelancong nekad...
Rabu , 29 Dec 2010, 05:22 WIB
Warga Prancis Terdampar di Perairan Sumenep, Kok Bisa?
REPUBLIKA.CO.ID, SUMENEP--Dua warga negara Prancis, Daniel Beaucliare dan Brigitte Guglielmetti, yang naik perahu "yacht" terdampar di Perairan Gersik Putih, Kecamatan Kalianget, Kabupaten Sumenep, Madura, Jawa Timur, Selasa (28/12).Daniel-Brigitte, pasangan suami istri tersebut sudah enam tahun meninggalkan negaranya untuk keliling dunia."Mereka terdampar di Perairan Gersik Putih, karena berusaha berlindung dari cuaca buruk berupa angin kencang," kata Kapolsek Kalianget, AKP...