Advertisement
#tiga-capres-iran
Sabtu , 29 Apr 2017, 17:27 WIB
Kandidat Presiden Iran Hadiri Debat TV Pertama
REPUBLIKA.CO.ID, TEHERAN - Enam kandidat Presiden Iran menghadiri debat televisi pertama pada Jumat (28/4), yang disiarkan secara langsung. Perdebatan di televisi merupakan fitur yang relatif baru dalam pemilihan presiden...