Sejumlah warga memesan tiket kereta api H-8 lebaran secara di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Ahad (19/3).

Tiket Kereta Api Tambahan Lebaran Hanya Dijual Sehari

REPUBLIKA.CO.ID, PURWOKERTO -- Masyarakat yang hendak mudik lebaran pada Idul Fitri tahun 2017 ini dan belum mendapat tiket KA, bisa mulai mempersiapkan diri. Manajer Humas PT KAI Daop 5 Purwokerto, Ixfan Hendriwintoko menyebutkan, PT KAI akan segera menjual tiket KA Tambahan Lebaran yang memang sudah disiapkan sejak awal. ''Penjualan tiket KA akan mulai dilakukan pada Ahad (16/4),'' ujarnya, Jumat (14/4).Meski...